protokol kesehatan Archive
[ad_1] Ini dilakukan sebagai upaya menjaga jarak fisik selama perjalanan REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA — PT Railink mengoperasikan kembali Kereta Api Bandara Soekarno-Hatta mulai 1 Juli 2020 dengan tiket yang dijual hanya 70 persen dari kapasitas tempat duduk tersedia. Ini dilakukan sebagai upaya menjaga jarak fisik selama perjalanan. “Tujuh puluh persen mengikuti peraturan yang dikeluarkan oleh Kementerian
[ad_1] Istana Kepresidenan menerapkan tatanan normal baru dengan protokol kesehatan ketat REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA — Memasuki bulan ke-4 sejak diumumkannya kasus positif pertama pandemi Covid-19 di Indonesia, Presiden Joko Widodo meminta seluruh masyarakat Indonesia untuk dapat hidup berdampingan dan beradaptasi dengan pandemi Covid-19. “Kita semua ingin pandemi ini segera berakhir. Tapi kapan itu terjadi, tak seorang
[ad_1] Pengurusan dokumen kapan disarankan melalui online untuk mengurangi kontak fisik. REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA — Persatuan Pengusaha Pelayaran Niaga Nasional Indonesia atau Indonesian National Shipowners Association (INSA) memberikan sejumlah saran terkait pemberlakuan kebiasaan baru atau new normal untuk operasional kapal. Ketua Umum INSA Carmelita Hartoto mengatakan hal tersebut dibutuhkan agar operasional kapal tetap berjalan lancar saat pandemi